Pelajari Resep Ramuan Ajaib Diet Kenyang Ala Hughes Agar Diet Sukses

Tipsseo.net - Mempelajari resep ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes bisa menjadikan tubuh langsing cepat dan sehat. Memiliki permasalahan seperti yang banyak menganggu para wanita masa kini yaitu obesitas, membuat Dewi Hughes memutuskan untuk diet. Namun Hughes bertekad menurunkan bobot tubuhnya dengan cara sehat. Dengan niat kuat untuk menyehatkan diri, berat badan Hughes turun sampai 75 kg.

Sayangnya banyak wanita tidak sanggup diet karena alasan tidak cocok dengan menu diet yang membuat mereka menderita kelaparan dan tidak berselera makan. Kabar baiknya berbekal pengalaman Hughes, kini ada resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes. Untuk asupan sehat agar perut tetap kenyang namun program diet terus berjalan.

ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes
ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes
Diet, tapi perut tetap kenyang

Hughes memiliki banyak ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes. Diantaranya adalah teh rempah dan minuman-minuman sehat lainnya. Ciri khas dari diet Hughes adalah dietnya tetap membuat perut terasa kenyang. Selain itu memanfaatkan bahan-bahan khas Indonesia. Seperti sayuran, buah-buahan, serta rempah yang membuat rasa menu diet Hughes pas di lidah orang Indonesia.

Inilah Resep Ramuan Ajaib Diet Kenyang Ala Hughes

Berikut adalah beberapa resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes:

1. Resep Pertama

Pertama adalah percampuran antara nanas, timun, dan bayam. Ketiga bahan tersebut diblender menjadi satu dan untuk rasa segar dan tidak langu, Hughes mengakali dengan memberikan jahe dan jeruk nipis tanpa  kulit. Yang perlu diperhatikan jus ini tidak memakai gula dan pemanis lainnya.

2. Resep Kedua

Resep berikutnya  ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes merupakan perpaduan sedap sekali antara buah semangka, jahe, dan satu sendok makan perasan jeruk lemon. Campur semua dengan cara diblender kemudian saring. Ramuan ini mendapatkan manis alami dari semangka.

3. Resep Ketiga

Resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes selanjutnya adalah wortel, nanas madu, jahe, dan setengah jeruk nipis tanpa kulit. Blender dan saring, tetap tanpa gula. Resep ini dapat membuat lidah bergoyang. Rasa manis, asam, sedikit pedas, namun menyegarkan. Enak di perut, sedap di lidah.

4. Resep Keempat

Ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes, masih tanpa gula tentunya. Blender nanas madu, timun, baby kailan, dan belimbing. Saring setelah dikeluarkan dari blender. Enak sekali ini rasanya, perpaduan yang sesuai.

5. Resep Kelima
 

Resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes yang berikutnya adalah rebusan kacang hijau setengah matang dicampur dengan madu, jahe, nanas dan jerus peras. Sebelum kacang hijau dicampur dengan bahan lain, buang dulu air rebusannya. Ramuan ini sangat sehat dan menggugah selera.

Memang ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes membuat mereka yang menjalankan diet ini serasa dimanjakan. Bagaimana tidak, selain mengenyangkan, resep-resepnya sangat menyegarkan.

6. Resep Keenam

Ada lagi sawi hijau, timun, nanas madu, jeruk nipis kupas, dan jahe sebagai resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes. Rasa sedikit pahit dari sawi hijau tertutup oleh rasa manis dan asam dari campuran bahan yang lain.

Memang benar ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes sungguh menggoda. Tidak heran bila Hughes sukses menurunkan berat badannya sampai begitu signifikan. Nah siapa lagi yang mau mengikuti jejak cantik dan sehat seperti Dewi Hughes?

Bahan utama dari resep jus untuk ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes sangat mudah didapat. Tidak perlu khawatir karena bahan-bahan lokal tersedia banyak di pasaran. Semua resep jus di atas tidak menggunakan gula. Peanisnya berasal dari bahan-bahan alami. Buah dan madu murni. Perhatikan pemilihan madu, usahakan yang murni agar lebih mantap khasiatnya.

Itulah beberapa ramuan ajaib diet kenyang ala Hughes. Jangan takut gagal saat berdiet ala Hughes. Resep-resepnya mengeyangkan dan menyegarkan. Memang selain masalah penampilan, masalah kesehatan serius cukup menakutkan bagi para penderita obesitas. Tidak hanya serangan stroke, namun penyakit jantung koroner menghantui. So, just be healthy and be pretty.

Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form