Mengulik Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus Bekas

Tipsseo.net - Mengulik Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus Bekas. Ponsel smartphone semakin banyak dicari dan memiliki berbagai peningkatan pada spesifikasinya, mulai dari tampilan, kamera, prosesor hingga aplikasi penunjang supaya smartphone berjalan dengan mulus. Namun, bagi Anda yang senang dengan smartphone bekas dengan spesifikasi gahar tapi dengan modal yang pas, Anda bisa dapat membelinya setelah membaca artikel di bawah ini.

Kualitas Mantap, Spesifikasi Lengkap

Ponsel dari vendor Korea, Samsung telah menyajikan smartphone dengan seri Galaxy V Plus dengan ukuran yang mini tetapi memiliki fitur dan aplikasi yang sangat mutakhir. Dilengkapi dengan layar 4.0 inch dengan teknologi TFT Touchscreen membuat Anda nyaman menjelajahi handphone dengan sentuhan yang smooth and comfort. Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas ini juga dilengkapi dengan kamera 3.5 MP dan kamera depan yang dapat diatur dari 0.5-2.0 MP.

Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas
Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas

Keunggulan dari smartphone bekan milik pabrikan Korea ini adalah daya tahan umurnya yang sangat kuat, dibanding dengan pabrikan dari China yang tergolong mewah tetapi kurang awet. Ini dikarenakan adanya build-quality, yaitu bahan baku pembuatan handphone tersebut yang kualitasnya tidak main-main. Makanya, mengapa smartphone Samsung ini sangat awet dari sisi ketahanan bodypack-nya? Karena bahan bakunya sangat diseleksi secara optimal untuk memberikan keamanan dan ketangguhan handphone.

Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas yang selanjutnya adalah processor unit and memory room. Kita mencoba mengulik dari processor yang digunakan pada smartphone seri Galaxy V Plus ini, memiliki Dual-Core 1.2 GHz dengan sistem operasi Android KitKat yang memungkinkan Anda dapat berselancar di media sosial atau internet dengan sangat cepat. Untuk data penyimpanannya, Samsung Galaxy V Plus ini memuat RAM 512 MB, ROM 4 GB dan data eksternal sebesar 64 GB. Semakin mantap dengan penyimpanan sebesar itu dan processor yang fantastis.

Selain processor dan room memoryyang dibilang mendukung, tetapi pada fitur ini juga Anda dapat menyimpan beberapa file yang kisaran ukurannya sebesar 10-20 MB, karena memiliki penyimpanan eksternal yang sangat besar. Hal ini dapat Anda masukkan memory card dengan ukuran maksimalnya 64 GB. Smartphone seukuran 4 inch dengan ruang penyimpnanan sebesar itu semakin meyakinkan Anda untuk menaksir harga tinggi. Tetapi, sebelum Anda mengira harga, Anda dapat menuntaskan artikel di bawah ini.

Harga Samsung Galaxy V Plus

Spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas memang sangat lengkap terbahas disini, terlebih bagi Anda yang menyukai barang bekas seperti handphone atau barang elektronik lainnya. Namun, Anda yang sudah membaca setengahnya, Anda pasti mengira bahwa smartphone Samsung Galaxy V Plus ini sangatlah mahal karena spesifikasinya yang sangat gahar dan sempurna.

Dari spesifikasi yang dihadirkan, smartphone ini pastinya memiliki harga yang lumayan fantastis pula. Harga normal pada smartphone Samsung Galaxy V Plus ini adalah seharga 1,1 juta-1,5 juta rupiah, dengan banderol sebedar itu Anda tidak keberatan pastinya dengan fitur yang diberikan dari smartphone Samsung ini. Terlebih jika Anda ingin membelinya secara second case atau harga bekas, maka harga yang ditawarkan adalah kisaran harga 300 ribu-500 ribu rupiah. Sangat murah pastinya bagi Anda yang membutuhkan smartphone dengan kondisi low budget.

Dengan mengulik spesifikasi Samsung Galaxy V Plus bekas ini Anda pastinya akan lebih tertarik untuk membeli produk keluaran Korea ini. Anda juga dapat membandingkannya dengan produk keluaran negara manapun dengan produk Samsung ini. Kualitas mantap, spesifikasinya gahar dengan merogoh isi dompet yang tidak banyak, Anda juga akan dimanjakan dengan fitur dan kecanggihan lainnya hanya di Samsung Galaxy V Plus.

Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form