4 Manfaat Air Liur untuk Mata dan Kulit, Jangan Abaikan!

Tipsseo.net - Manfaat air liur untuk mata, kulit dan kesehatan lainnya cukup besar. Jangan abaikan hal kecil ini, walaupun air liur hanya Anda anggap sebagai kotoran, tapi manfaatnya besar sekali bagi kesehatan. Oleh karena itu, penting sekali mulut anda memproduksi air liur yang cukup untuk meningkatkan kesehatan, terutama mulut dan gigi.

Tahukah kamu? Orang sehat menghasilkan 1000 hingga 1500 ML air liur dalam sehari. Air liur mengandung 98% air dan 2% senyawa seperti enzim, dahak, dan elektrolit. Perlu anda ketahui bahwa semua unsur di tanah ditemukan pada air liur. Air liur pagi hari adalah obat untuk tubuh kita jadi ketahui tentang manfaat air liur dan tips kesehatannya. Berikut penjelasannya!

manfaat air liur untuk mata
manfaat air liur untuk mata
 Inilah Khasiat Air Liur untuk Mata dan Kulit

Adapun manfaat air liur untuk mata, kulit dan kesehatan lainnya adalah :

1. Khasiat Air Liur yang Cepat Menyembuhkan Luka

Selain mempercepat kesembuhan luka pada mulut, manfaat air liur untuk kulit juga mempercepat penyembuhan luka lainnya. Bagi penderita diabetes, anda bisa mengoleskan air liur yang masih basi atau setelah bagun tidur pada luka anda. Lakukan secara rutin setiap hari sama seperti pengobatan medis anda. Maka, luka anda cepat sembuh.

2. Manfaat Air Liur untuk Kulit yang Terbakar

Jika anda terbakar atau tidak sengaja terkena panas atau api, maka segeralah oleskan air liur anda ke bagian luka tersebut. Khasiat air liur untuk kulit ini adalah mendinginkan kulit, sehingga lebih tenang dan kulit tidak melepuh. Langkah ini bisa menjadi pertolongan pertama untuk luka bakar saat jauh dari obat medis atau dokter.

3. Khasiat Air Liur untuk Mata

Selanjutnya adalah manfaat air liur untuk mata yang harus diaplikasikan pada pagi hari. Mungkin beberapa diantara anda ada yang terkena gangguan mata seperti mata minus atau plus atau penyakit mata lainnya, maka cobalah khasiat air liur untuk mata. Anda bisa mengambil air liur dengan tangan, lalu oleskan ke mata dan lakukan secara rutin.

Meskipun belum ada pembuktian medis yang dipatenkan tapi sudah ada penelitian mengenai hal ini. Jika anda merasa tidak ada perubahan atau merasa ada yang aneh, hentikan saja pemakainnya. Anda harus melakukannya secara hati-hati dan pastikan juga jari anda bersih sebelum mengambil air liur.

Khasiat air liur untuk mata juga sebagai pelumas untuk mata kering. Air liur pagi hari lebih efektif karena enzim dan garam yang ada dalam air liur lebih padat di pagi hari. Air liur mengandung enzim yang disebut Tylen, yang baik untuk pencernaan.

4. Manfaat Air Liur untuk Kulit Wajah

Selain baik untuk penyembuhan luka di kulit, ternyata ada khasiat air liur untuk wajah lainnya. Di pagi hari saat Anda bangun, coba oleskan air liur anda ke wajah anda secara rutin setiap hari. Mungkin, anda tidak sepenuhnya yakin tetapi percayalah langkah ini bisa memberikan manfaat baik bagi kulit wajah anda.

Dengan mengaplikasikannya secara rutin, jerawat, noda hitam dan kembung dari wajah Anda perlahan mulai hilang. Namun untuk mendapatkan manfaat air liur untuk kulit wajah ini, anda harus memiliki sedikit kesabaran karena memerlukan waktu lebih lama daripada produk kecantikan medis atau di pasaran.

Itulah manfaat air liur untuk mata dan kulit serta kesehatan lainnya. Jika anda merasa yakin bahwa ini bisa meningkatkan kesehatan atau dapat membantu anda mengatasi gangguan kesehatan, maka gunakanlah. Tapi, kalau tidak yakin lebih baik tidak perlu digunakan.

Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form